KKTP Matematika Kelas 4 SD/MI Fase B Kurikulum Merdeka
Kriteria ketercapaian tujuan pembelajaran (KKTP) adalah standar yang digunakan untuk menilai sejauh mana siswa berhasil mencapai tujuan pembelajaran yang telah ditetapkan oleh guru. KKTP kurikulum merdeka ini terdiri dari berbagai indikator yang mencakup aspek pengetahuan, keterampilan, serta sikap yang diharapkan dapat berkembang selama aktivitas pembelajaran. Dalam konteks mata pelajaran Matematika kelas 4 SD/MI, KKTP merepresentasikan […]